Obyek Wisata Telaga Menjer di Kawasan Dieng

Diposting pada

Jika ingin merasakan naik perahu dan menikmati keindahan telaga terluas di Kabupaten Wonosobo Telaga Menjer adalah tempatnya, telaga ini terletak di Desa Maron, Kecamatan Garung Kabupaten Wonosobo, dari Dieng sekitar 30 menit perjalanan. Selain menjadi tujuan wisata, Telaga Menjer dimanfaatkan sebagai sumber pembangkit listrik tenaga air (PLTA) dan perikanan.

Pemandangan yang ditawarkan Telaga Menjer luar biasa, yaitu sebuah telaga yang dikelilingi oleh pegunungan dan pohon-pohon pinus. Bagi pecinta fotografer salah satu spot terbaik untuk membidik Telaga Menjer dari sebuah bukit yang terletak di timur telaga.

Baca juga obyek wisata lainya :
Sunrise Sikunir
Telaga Warna Dieng
Candi Dieng
Kawah Sikidang
Dieng Plateau Theater
Museum Kailasa
Telaga Menjer
Gunung Prau Dieng
Kawah Sileri Dieng
Sumur Jalatunda
Telaga Merdada
Batu Pandang
Bukit Sidengkeng Dieng
Telaga Cebong